
Manajer tim Polandia yang bernama Czeslaw Michniwiecz, berkata dirinya sangat percaya diri saat berhadapan dengan Swedia pada dini hari WIB nanti.
Seperti di ketahui Polandia akan berjumpa dengan Swedia untuk memperebutkan satu tiket untuk bisa tampil di ajang kejuaraan World Cup tahun 2022, di mana kedua tim ini akan saling bunuh-bunuhan di playoff, karena di babak fase grup keduanya tidak berhasil keluar sebagai juara grup sebagai syarat utama untuk bisa langsung tampil di putaran final World Cup 2022 yang akan di gelar di Qatar pada musim dingin nanti.
Czeslaw Michniwiecz berkata dirinya sangat membutuhkan kehadiran pemain utamanya yang di level klub perkuat tim top Bundesliga, yang berkandang di stadion Allianz Arena, Bayern Munchen, yakni Robert Lewandowski, manajer timnas Polandia itu punya kepercayaa diri yang begitu gede untuk bisa mengalahkan Swedia di dalam pertandingan playoff.
Pertandingan Polandia kontra Swedia ini akan di mainkan di Slaski Stadion, sudah tentu kedua tim ini berjuang sekuat tenaga untuk bisa dapatkan satu tiket untuk bisa bermain di ajang kejuaraan Piala Dunia pada akhir tahun ini, timnas Swedia yang di perkuat oleh pemain kawakannya yang bermain untuk tim Seri-A, AC Milan, Zlatan Ibrahimovic, kita tunggu saja laga nanti bakal berjalan dengan sangat seru.
Michniewiecz yang sudah pasti akan memasang Lewandowski sebagai pemain starter dalam laga nanti malam dini hari WIB, akan mengusung taktik dan strategi menyerang supaya bisa segera membobol gawang tim lawan, yang mana akan membuat timnas Swedia mati kutu di atas lapangan rumput.
“Swedia punya Ibrahimovic yang juga bisa tampil prima walaupun umurnya sudah mau kepala 4, tapi kami punya Lewandowski yang juga sedang on fire pada musim ini, apalagi laga ini akan di gelar di markas kami sendiri, sudah tentu kami sangat pede untuk bisa mengalahkan Swedia untuk tampil di ajang Piala Dunia tahun ini.” ungkap Michniwiecz. (kk)